Festival LIKE-2: Menteri Siti Nurbaya Ungkap Perbaikan Tata Kelola LHK 10 Tahun Terakhir

Siti menegaskan perwujudan kerja lingkungan hidup dan kehutanan hanya dapat dicapai dan dilakukan dengan dukungan kerja sama yang baik serta peran aktif seluruh pemangku kepentingan mulai dari komunitas, tokoh masyarakat, akademisi, pers dan dunia usaha serta generasi muda Indonesia.
Dalam kesempatan itu, Siti Nurbaya juga menyampaikan apresiasi kepada seluruh pihak yang sudah berkontribusi dalam kemajuan sektor lingkungan hidup dan kehutanan.
"Sinergi langkah ini bukan hanya manifestasi, transformasi, responsifnya birokrasi tetapi lebih dari itu menjadi modalitas bersama bagi pembangunan sektor lingkungan dan kehutanan yang dimiliki oleh pemerintah, pemerintah daerah, civil society, komunitas dan dunia usaha," tuturnya. (antara/jpnn)
Menteri LHK Siti Nurbaya mengatakan pemerintah telah melakukan kerja lingkungan dengan responsif, adaptif dan progresif
Redaktur & Reporter : Soetomo Samsu
- NEC Indonesia Laporkan Dampak Positif Penanaman 6.250 Pohon bagi Lingkungan
- Tanam Pohon di Danau Raja, Irjen Herry Ajak Masyarakat Cintai Lingkungan Lewat Adat dan Budaya
- BDO Legal dan IKA FH Unpad Gelar Turnamen Golf Bertema Keberlanjutan & Peduli Lingkungan Hidup
- Serukan Jaga Lingkungan, Kapolda Riau Inisiasi Penanaman 10.000 Pohon
- Wakil Ketua MPR Eddy Soeparno Ajak Kampus Berkolaborasi Mengatasi Darurat Sampah
- HPSN 2025, Danone Indonesia & Shind Jogja Gelar Lomba SpeakUp dan Kreasi Daur Ulang