Festival Musik Berdendang Bergoyang Dihentikan, Polisi Beri Penjelasan
Minggu, 30 Oktober 2022 – 13:49 WIB

Pedangdut Wika Salim dalam acara Berdendang Bergoyang di Istora Senayan, Jakarta Pusat, Jumat (28/10). Foto: Romaida/JPNN.com
jpnn.com, JAKARTA - Hari ketiga festival musik Berdendang Bergoyang terpaksa dihentikan oleh pihak kepolisian.
Semula, festival musik tersebut dijadwalkan selama tiga hari, yakni dari Jumat (28/10) hingga Minggu (30/10).
Akan tetapi, pihak kepolisian meminta agar hari ketiga festival musik itu dihentikan.
Kapolres Metro Jakarta Pusat Kombes Pol Komarudin menjelaskan alasan penghentian tersebut.
Hari ketiga festival musik Berdendang Bergoyang terpaksa dihentikan oleh pihak kepolisian.
BERITA TERKAIT
- Muhammadiyah-Polres Tanjung Priok Perkuat Sinergi Jaga Kamtibmas dan Kegiatan Keagamaan
- Siapa Kenal 2 Orang Ini? Polisi Siapkan Rp 10 Juta Bagi yang Tahu
- Disambangi Ketua NU Jakut, Kapolres Tanjung Priok Diapresiasi atas Pengelolaan Kamtibmas
- Dukung Kamtibmas, MUI Jakut Apresiasi Kinerja Polres Pelabuhan Tanjung Priok
- Ungkap Kondisi Fachri Albar Saat Ditangkap, Polisi: Dia Kondisi Sadar di Rumah
- Kecelakaan Mobil Masuk Jurang di Pesibar, 3 Orang Meninggal Dunia