Fesyen Muslim Show di Paris
Senin, 12 Desember 2011 – 09:19 WIB
FESYEN muslim dalam negeri di kancah internasional mulai diperhitungkan. Untuk pertama kalinya, para desainer fesyen muslim diberi kesempatan tampil dalam pameran mode muslim internasional. Rombongan Indonesia juga berkesempatan melakukan pemotretan mode fesyen muslim koleksi musim dingin di pusat perbelanjaan terkemuka Gallery Laffayette Paris. ”Ini adalah peluang besar untuk mempromosikan Indonesia lebih jauh di mata internasional,” tandasnya. (dew)
Lewat ajang ”The International Fair of The Muslim World” di Le Bourget Exhibition Center, Paris, Indonesia siap memamerkan karya seni muslim berkualitas di panggung dunia. ”Indonesia diberikan kesempatan menjadi tamu kehormatan dalam acara tersebut,” ujar Eka Shanty selaku Direktur Eksekutif Indonesia Islamic Fashion Consortium (IIFC) di Jakarta, Minggu (11/12).
Baca Juga:
Dengan dukungan tamu kehormatan tersebut, kiprah Indonesia dalam menampilkan kreasi menjadi lebih luas. ”Selain mengisi sesi ’fashion show’, Indonesia berkesempatan mengisi opening ceremony dan memberikan pidato usai ketua panitia. Selain itu, Indonesia juga berhak mengikuti pers conference di mana banyak media internasional hadir,” tandasnya.
Baca Juga:
FESYEN muslim dalam negeri di kancah internasional mulai diperhitungkan. Untuk pertama kalinya, para desainer fesyen muslim diberi kesempatan tampil
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 2 Koleksi Panel Dinding Rumah Bergaya Alami Diluncurkan
- Jutaan Ton Sampah Plastik Cemari Lingkungan, Kondisi TPA Mengkhawatirkan
- Hadirkan Kesegaran Sehat, Healthy Drink Pikat Pengunjung BFA Surabaya
- Kata Pakar soal BPA pada Galon Polikarbonat, Mitos atau Fakta?
- Majukan Brand Lokal Indonesia Melalui Panggung Hybrid Fashion Show
- Herbalife Kampanyekan Pentingnya Asupan Protein, Dorong Hidup Sehat