FFI Dukung Peran Guru dan Orang Tua Tingkatkan Literasi Gizi

FFI Dukung Peran Guru dan Orang Tua Tingkatkan Literasi Gizi
Anak sekolah daring. Foto: FFI

Sejak diluncurkan pada 2013 lalu, Gernus hingga saat ini telah menjangkau 2.520.774 siswa dan 4.886 guru di 4.806 sekolah dasar di Indonesia.

Selain itu juga mengedukasi tentang pola konsumsi pangan sehat, dan gaya hidup aktif di lingkungan sekolah dasar serta membiasakan minum susu setiap hari.

Gernus merupakan salah satu realisasi komitmen FFI untuk membangun keluarga kuat Indonesia melalui produk bernutrisi berbasis susu.

Gernus 2020 menggelar tiga agenda, yakni Konferensi Pers bersama Wartawan Junior (WARIOR) pada Sabtu (19/9) diikuti 45 WARIOR dari 15 sekolah dasar di Jakarta, webinar kesehatan dan edukasi digital dengan tema ‘Menjadi Orangtua Tangguh di Era Adaptasi Kebiasaan Baru’ yang berlangsung Sabtu (26/9).

Kemudian mereka melanjutkan kembali pada Sabtu (26/10) untuk guru dan orang tua dari Bogor, Bekasi, Depok, Tangerang, Bandung dan Surabaya. (ddy/jpnn)

Yuk, Simak Juga Video ini!

Gerakan minum susu merupakan salah satu relasi FFI untuk membantu guru dan orang tua meningkatkan literasi gizi anak.


Redaktur & Reporter : Dedi Sofian

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News