FHI Minta Honorer Non-Kategori Diangkat jadi PPPK

jpnn.com - JAKARTA--Forum Honorer Indonesia (FHI) meminta pemerintah mengangkat honorer non-kategori (bukan kategori satu dan dua) menjadi pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK).
Proses pengangkatannya pun diusulkan FHI agar tanpa tes dengan batasan kriteria yang telah ditentukan.
"Mengingat honorer non-kategori sudah mengabdi di instansi pemerintah, kami mengusulkan mengangkat mereka menjadi PPPK," kata Ketua Presidium FHI Hasbi dalam siaran persnya yang diterima JPNN, Selasa (27/5).
Terkait proses penggantian honorer K2 yang tidak lulus dengan tenaga bodong, FHI meminta pemerintah dalam hal ini Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN-RB) untuk membuat aturan tegas dan tertulis dalam bentuk surat edaran.
"Ini sudah mendekati akhir Mei, kami mendesak pemerintah untu secepatnya menerbitkan SE sesuai janji pemerintah," tandasnya. (esy/jpnn)
JAKARTA--Forum Honorer Indonesia (FHI) meminta pemerintah mengangkat honorer non-kategori (bukan kategori satu dan dua) menjadi pegawai pemerintah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Lari jadi Tren di Masyarakat, Waka MPR: Harus Didukung Upaya Wujudkan Udara Bersih
- Pemprov Jateng Berkomitmen Berikan Tali Asih Bagi Anak-anak Penghafal Al-Qur'an 30 Juz
- Honorarium Honorer di Bawah Rp 500 Ribu, Gaji PPPK Paruh Waktu Piro?
- Nakhodai IKA PMII, Fathan Subchi Siap Wujudkan Indonesia Emas 2045
- Honorer di Jabatan Tampungan Diangkat PPPK Tahap 2? Info BKN Bikin Degdegan
- Wamenag Minta PUI Inisiasi Silaturahim Akbar Ormas Islam