FIBA Asia Cup 2022: Korea Perkasa di Atas China dan Taiwan
Kamis, 14 Juli 2022 – 18:54 WIB
jpnn.com, JAKARTA - Timnas basket Korea meraih kemenangan keduanya di ajang FIBA Asia Cup 2022 dengan mengalahkan Taiwan.
Bermain di Istora Senayan, Kamis (14/7/2022), Korea menang dengan skor 87-73.
Pada laga ini, anak asuh Choo Il Seung itu tampil gemilang baik dari segi ofense maupun defense.
Heo Hoon tampil menjadi menjadi motor penggerak Korea sehingga menyulitkan pertahanan Taiwan.
Korea meraih kemenangan keduanya di ajang FIBA Asia Cup 2022 dengan mengalahkan Taiwan
BERITA TERKAIT
- Sempat Kalah Lawan Dewa United, Timnas Basket Indonesia Bangkit dengan Gebuk Malaysia
- GRIB Jaya Sebut Kunjungan Prabowo ke China dan AS Berdampak Positif
- Bertemu Pengusaha RRT, Presiden Prabowo: Kami Ingin Terus Bekerja Sama dengan China
- Temui Para Taipan Tiongkok, Prabowo Amankan Investasi Rp 156 Triliun
- Kerja Sama Indonesia-China Mencapai 10 M Dolar AS, Ketum Kadin Anindya Bakrie: Ini Pertanda Baik
- Ketum Kadin Anindya Bakrie Menggali Potensi Kerja Sama dengan Sejumlah Perusahaan di China