Fight di Piala Carling
Selasa, 23 September 2008 – 13:38 WIB

Fight di Piala Carling
''Kami masih punya Carlos Tevez atau Ryan Giggs yang tidak main saat lawan Chelsea. Mereka bisa memberikan kemampuan terbaiknya lawan Middlesbrough. Kami bakal tetap fight,'' tegas Fergie kepada Guardian.
Baca Juga:
Pelatih 66 tahun itu juga mengatakan bahwa cedera kaki yang dialami kiper Edwin van der Sar saat lawan Chelsea tidak serius. ''Dia akan fit lawan Bolton (27/9). Posisi kiper kami (lawan Middlesbrough, Red) akan kembali diisi Tomasz Kuszczak,'' terang Fergie kepada Goal.
Dari kubu Boro, sebutan Middlesbrough, penyerang timnas Mesir Ahmed "Mido" Hossam bakal absen karena cedera pangkal paha saat pemanasan, hanya 20 menit jelang kickoff melawan Sunderland pada Sabtu lalu (20/9). (dns/ca)
MANCHESTER - Piala Liga Inggris (Piala Carling) adalah satu di antara tiga even sepak bola populer di Inggris. Sekalipun dianggap kalah gengsi dari
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan
- Makna Gol Gustavo Franca saat Persib Hantam Bali United
- Finalis NBA Tahun Lalu Tumbang, Grizzlies Masuk Playoffs
- MilkLife Shakers Makin Kukuh di Puncak Klasemen Grup A JSSL Singapore 7’s 2025
- Klopp Dirumorkan Bakal Melatih Real Madrid, Agen Buka Suara
- HSC 2025 Segera Digelar, Pemenang Akan Berlaga di Singapura