Filipina vs Indonesia: Josep Ferre Ungkap Penyebab The Azkals Kebobolan 2 Gol, Oalah
jpnn.com - MANILA - Filipina vs Indonesia: Josep Ferre Ungkap Penyebab The Azkals Kebobolan 2 Gol, Oalah.
Timnas Filipina kalah 1-2 dari Indonesia pada pertandingan terakhir Grup A Piala AFF 2022 di Stadion Rizal Memorial, Manila, Senin (2/1).
Dua gol Timnas Indonesia tercipta dari sundulan Dendy Sulistyawan dan kaki Marselino Ferdinan pada babak pertama.
Filipina memperkecil kedudukan melalui Sebastian Rasmussen pada paruh kedua.
Hasil tersebut tidak berpengaruh apa pun bagi Filipina yang sebelumnya sudah dipastikan tersingkir dari Piala AFF 2022.
Akan tetapi, bagi Indonesia, tiga poin membawa mereka melaju ke semifinal Piala AFF 2022 sebagai peringkat kedua (runner up) Grup A.
Komentar Pelatih Filipina Josep Ferre
Seusai pertandingan, Pelatih Timnas Filipina Josep Ferre mengatakan bahwa skuadnya menunjukkan performa membanggakan saat melawan Indonesia.
"Saya rasa setiap orang bisa melihat tim yang membanggakan hari ini. Mereka memiliki semangat, komitmen dan pantang menyerah sampai akhir," ujar Josep dalam konferensi pers usai pertandingan.
Simak komentar Josep Ferre seusai pertandingan Filipina vs Indonesia dalam laga Grup A Piala AFF 2022. Timnas Indonesia menang.
- Konon Shin Tae Yong Bakal Dipecat, Penggantinya dari Eropa
- Pulang dari Tugas Negara, Robi Darwis Punya Motivasi Berlipat dengan Persib
- Piala AFF 2024: Pelatih Thailand tak Ingin Seperti Timnas Indonesia
- Gagal Penuhi Ekspektasi di Piala AFF 2024, Rafael Struick Merespons Begini
- Arab Saudi Jadi Korban, Bahrain Mengancam Timnas Indonesia
- Shin Tae Yong Parkir 2 Pemain Timnas Indonesia di Piala AFF 2024