Film Ambilkan Bulan Banjir Pujian
Rabu, 04 Juli 2012 – 13:59 WIB

Film "Ambilkan Bulan''. Foto: Getty Images
JAKARTA -- Tidak banyak film bertemakan anak-anak yang diproduksi saat ini. Kehadiran film "Ambilkan Bulan" tepat di masa liburan anak sekolah, diharapkan bisa menjadi pelepas dahaga terhadap film anak-anak.
"Film ini bagus untuk anak-anak sesuai dengan imajinasi anak-anak. Terlebih lagi dikemas dengan campuran animasi dan lagu-lagu anak yang saat ini sudah mulai terdengar lagi," kata Alya Rohali usai nonton bareng film "Ambilkan Bulan" di Pondok Indah Mall Jakarta Selatan, Selasa (3/7) malam.
Baca Juga:
Tessa Kaunang, selebritis yang kini juga sudah punya anak mengatakan, film anak-anak sangat penting dibiasakan untuk ditonton. Anak-anak, kata dia, harus dibiasakan dengan film-film yang sesuai umur dan karakter.
"Sebagai seorang ibu, aku harus bisa mengenalkan dunia anak-anak kepada mereka walaupun tanpa kita ajarkan pun mereka pasti tahu sendiri. Tapi paling tidak sebagai orang tua mesti mengarahkan," kata Tessa.
JAKARTA -- Tidak banyak film bertemakan anak-anak yang diproduksi saat ini. Kehadiran film "Ambilkan Bulan" tepat di masa liburan anak
BERITA TERKAIT
- Inul Daratista Ungkap Kenangan dan Pesan Tidak Terlupakan dari Titiek Puspa
- 3 Berita Artis Terheboh: Ridwan Kamil Laporkan Lisa Mariana, Paula Verhoeven Difitnah
- Terikat Jalan Setan, Ketika Dunia Gaib Menembus Peradaban Modern
- Revelino Sebut Lisa Mariana Menghilang setelah Mengaku Hamil
- Pria yang Disebut Selingkuhan Paula Verhoeven Mengundurkan Diri Jadi Saksi
- Perkuat Peran Lokananta, Holding BUMN Danareksa Luncurkan Album Kompilasi