Film Daddio Segera Tayang di Indonesia, Begini Sinopsisnya
Senin, 08 Juli 2024 – 11:03 WIB
jpnn.com, JAKARTA - KlikFilm kembali menghadirkan film menarik dan penuh makna.
Setelah sukses dengan film How To Make Million Before Grandma Dies, KlikFilm menghadirkan Daddio.
Dibintangi oleh Dakota Johnson dan Sean Penn, Daddio menceritakan tentang kehidupan, cinta, dan kehilangan.
Adapun film tersebut mengisahkan tentang Camille (Dakota Johnson), wanita muda yang baru saja mengalami tragedi dalam hidupnya.
Dia memutuskan pergi ke New York City untuk mencari ketenangan.
Di dalam taksi, dia bertemu dengan sopir tua bernama Charlie (Sean Penn) yang bijaksana.
Percakapan Camille dan Charlie yang semula biasa saja, berubah menjadi penuh makna.
Keduanya saling berbagi cerita tentang kehidupan, cinta, dan kehilangan yang mereka alami.
Setelah sukses dengan film How To Make Million Before Grandma Dies, KlikFilm menghadirkan Daddio.
BERITA TERKAIT
- Rangkaian Film Terbaik NET Siap Temani Liburan Nataru di Rumah
- Hana Malasan dan Yasamin Jasem Cerita Soal Tantangan Main di Film Sorop
- Indra Brasco Sempat Dievakuasi ke RS Saat Syuting Panggonan Wingit 2: Miss K
- Bintangi Film Sebelum 7 Hari, Fanny Ghasani Ceritakan Soal Perannya
- Film Salah Satu Komponen Mesin Pertumbuhan Ekonomi Kreatif
- Eva Pendakian Terakhir, Kisah Horor yang Menguji Persahabatan dan Keberanian