Film Jaran Goyang Diilhami Kisah Nyata
Rabu, 06 Juni 2018 – 20:27 WIB
Dalam penggarapannya, Findo memilih daerah Banyuwangi sebagai lokasi syuting.
"Kami ambil lokasi di Banyuwangi, daerah Dieng. Sebelum syuting, kami mendesain daerahnya langsung," jelasnya.
"Perjuangan film ini sangat berat, di sana kendala syutingnya itu hujan, dingin sampai basah-basahan. Tapi hasilnya bisa dinikmati sama-sama," sambungnya. (mg7/jpnn)
Diilhami dengan kisah nyata yang terjadi di tengah masyarakat Jawa, film Jaran Goyang pun digarap.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Hadiri Ultah Ke-9 Jims Honey, Cut Meyriska: Aku Senang Banget
- Ini Alasan Cut Meyriska Kolaborasi Dengan Jims Honey
- Urus Dua Batita, Roger Danuarta dan Cut Meyriska tak Tidur Berhari-hari
- Segera Melahirkan Anak Kedua, Cut Meyriska dan Roger Danuarta Lakukan Persiapan
- Raffi Ahmad Ajarkan Rafathar Berpuasa, Cut Meyriska Rindu Mendiang Ayah
- Roger Danuarta Menangis Menonton Film Pintu Surga Terakhir