Film Narik Sukmo Tayang Pertengahan 2024, Ini Para Pemainnya
Jumat, 17 Mei 2024 – 16:27 WIB

Sejumlah artis turut berakting dalam film horor misteri Narik Sukmo. Foto: dok. Mesari Pictures
Menyimpan kebenaran yang belum terungkap, hingga pembalasan dendam dari 'sukmo' yang tak bersalah. Serta manisnya perjuangan kisah cinta antara Kenar dan juga Dierja-diperankan oleh Aliando Syarief.
Ada misteri kebenaran apa di balik Desa Kelawangin? Mengapa Kenar yang menjadi korban? Akankah Kenar berhasil menyelamatkan 'sukmo'nya dari sosok hitam legam yang terus mengintainya? (jlo/jpnn)
Sejumlah artis turut berakting dalam film horor misteri Narik Sukmo yang diproduksi Mesari Pictures dan JP Pictures.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Bakal Tayang di Amerika, Film Pabrik Gula Dirilis Dalam 2 Versi
- Dibintangi Asmara Abigail Hingga Tata Janeeta, Film Muslihat Tayang 17 April
- Satu Proyek dengan Kekasih, Kevin Julio: Aku Banyak Belajar
- Demi Film Samar, Imelda Therinne Riset Langsung Kehidupan Komikus Cerita Horor
- Film Setan Botak di Jembatan Ancol, Penantian Panjang Ozy Syahputra Terbayarkan
- Morgan Oey Sebut Pernikahan Arwah Menjadi Tontonan yang Berbeda