Film Pendiri Wikileaks Dipelintir
Kamis, 11 April 2013 – 19:32 WIB

Film Pendiri Wikileaks Dipelintir
SUTRADARA peraih Oscar, Oliver Stone mengecam langkah beberapa produsen film Hollywood yang dinilainya terlalu memaksakan keinginan mereka sendiri dalam menggambarkan sosok pendiri Wikileaks, Julian Assange.
Menurut dia, film dokumenter "We Steal Secrets, The Fifth Estate, serta film lain produksi Dreamworks yang kini tengah dibuat, tak "ramah" pada Julian.
Seluruh film tadi, dimata Oliver Stone, justru tak memberikan gambaran pada penonton betapa pentingnya keterbukaan informasi seperti yang selama ini diperjuangkan Wikileaks.
"Ku kira tak semua orang Amerika sadar betapa pentingnya Wikileaks dan kenapa kasus Julian perlu dukungan," kata sutradara "Born on the 4th of July" itu, seperti diberitakan situs berita wenn, Kamis (11/4).
SUTRADARA peraih Oscar, Oliver Stone mengecam langkah beberapa produsen film Hollywood yang dinilainya terlalu memaksakan keinginan mereka sendiri
BERITA TERKAIT
- Polisi Sebut Fachri Albar Ditangkap Di Kediamannya Seorang Diri
- Jakarta Ramah Bersepeda, EJ Sport & Pemprov DKI Gelar Acara SilaturahRide 2025
- Paula Verhoeven Akui Mengobrol dengan Nico di Kamar, Bicarakan Soal Hal Ini
- Sedih Lihat Kondisi Nikita Mirzani, Dinar Candy: Tak Banyak yang Menjenguk
- Dukung Paula Verhoeven, Hotman Paris: No Viral No Justice
- Terungkap, Artis Inisial FA yang Ditangkap Atas Dugaan Narkoba Ialah Fachri Albar