Final Liga 2: PSBS Biak Percaya Diri Menghadapi Semen Padang

Pemain kelahiran 8 Januari 1987 itu mengingatkan seluruh rekan-rekannya untuk terus menjaga semangat agar tren positif PSBS terus berlanjut.
"Kami semangat menghadapi pertandingan final, mudah-mudahan ini berdampak baik bagi kami saat menghadapi Semen Padang," tambah mantan pemain Persebaya Surabaya itu.
PSBS diuntungkan dengan jadwal leg pertama yang akan berlangsung di Stadion Cenderawasih, Biak, Selasa (5/3/2024).
Tim asal kota Karang Panas itu punya banyak waktu recovery setelah berlaga pada Kamis (29/2/2024) di hadapan publik sendiri.
Adapun Semen Padang tidak begitu diuntungkan karena baru tiba di Biak, Senin (4/3/2024) setelah menggelar laga kandang melawan Malut United.
Menarik ditunggu leg pertama final Liga 2 antara PSBS Biak vs Semen Padang.
Bagi Sobat Negeriku yang ingin menyaksikan laga akbar tersebut bisa streaming lewat laman Vidio.com.(psbs/mcr16/jpnn)
PSBS Biak dalam kepercayaan diri tinggi menghadapi pertandingan leg pertama final Liga 2 melawan Semen Padang, Selasa (5/3)
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Muhammad Naufal
- Bali United Payah, Persis Solo Berpesta Gol, Cek Klasemen Liga 1
- Semen Padang Dicukur Persib Bandung, Eduardo Almeida Pasang Badan, Simak Kalimatnya
- Beckham Putra Ungkap Bisikan Bojan Hodak saat Persib Tertinggal dari Semen Padang
- Persib Bandung Hajar Semen Padang, Bojan Hodak Menyayangkan Ini, Ternyata
- Ternyata Ini Fokus Semen Padang saat Jumpa Persib Bandung
- Menghadapi Persib Bandung, Pelatih Semen Padang: Hasil Tidak Penting