Final Liga Champions Liverpool vs Real Madrid Mengalami Penundaan, Ini Penyebabnya

Untuk urusan menyerang, Liverpool menurunkan trio Mohamed Salah, Sadio Mane, dan Luis Diaz.
Ketiganya berusaha menembus pertahanan Real Madrid yang dikawal Dani Carvajal, Eder Militao, David Alaba, serta Ferland Mendy.
Trio Salah, Mane dan Luis Diaz nantinya akan ditopang oleh tiga gelandang di tengah, yakni Jordan Henderson, Fabinho, dan Thiago Alcantara.
Ketiga pemain tersebut berusaha meladeni permainan trio lini tengah Real Madrid, Toni Kroos, Casemiro, dan Luka Modric.
Liverpool juga menurunkan kekuatan penuh di lini belakang dengan menurunkan Trent Alexander-Arnold, Ibrahima Konate, Virgil van Dijk, dan Andrew Robertson.
Keempat pemain tersebut diharapkan mampu menyulitkan pemain, seperti Federico Valverde, Karim Benzema, dan Vinicius Junior.(mcr16/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Final Liga Champions 2021/22 antara Liverpool vs Real Madrid mengalami penundaan. Ada masalah apa?
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Muhammad Naufal
- Real Madrid vs Arsenal: Ketika Meriam London Runtuhkan Bernabeu, Tercipta Sejarah
- Liga Champions: Arsenal dan PSG Tembus Semifinal, Mitos di Munich Berlanjut?
- Starter dan Live Streaming Inter Milan Vs Bayern Muenchen
- Gila! Ancelotti dan Bellingham Bicara Seperti Ini Sebelum Laga Real Madrid vs Arsenal
- Begini Rencana Arsenal Jaga Keunggulan 3-0 dari Real Madrid
- Real Madrid vs Arsenal, Ancelotti Yakin Mampu Membalikkan Keadaan