Final Piala Dunia 2022: Pertarungan 2 Top Skor Sementara

jpnn.com, DOHA - Final Piala Dunia 2022 menjadi pertarungan dua top skor sementara, Lionel Messi dari Argentina dan Kylian Mbappe.
Kedua pemain sama-sama berada di posisi puncak top skor Piala Dunia 2022 dengan lima gol.
Messi dan Mbappe akan bersaing memperebutkan sepatu emas dari Qatar.
Tambahan satu gol sudah cukup bagi keduanya untuk menasbihkan diri sebagai top skor FIFA World Cup 2022.
Messi dan Mbappe dipastikan bakal tampil di partai puncak karena kedua pemain terbebas dari akumulasi kartu.
Selain itu, mereka juga andalan pelatih masing-masing tim. Messi merupakan 'dewa' Argentina, sedangkan Mbappe mesin gol Prancis.
Berdasarkan regulasi FIFA, hanya ada satu pemain yang berhak membawa pulang sepatu emas Piala Dunia Qatar 2022.
Jika ada dua pemain dengan jumlah gol sama maka aturannya sebagai berikut:
Final Piala Dunia 2022 akan menjadi pertarungan 2 top skor sementara. Simak ulasannya.
- Presiden Macron: Serangan Israel di Beirut Tak Dapat Diterima
- Argentina vs Brasil, Raphinha Optimistis Bisa Cetak Gol ke Gawang Tim Tango
- Uruguay vs Argentina: Tanpa Messi & Lautaro, La Albiceleste Menang 1-0
- Prancis Apresiasi Polres Tanjung Priok Tangkap Pelaku Pembegalan Warganya
- Gegara Cedera, Lautaro Martinez Susul Messi Absen dari Skuad Argentina
- Big Match Argentina vs Brasil Tanpa Messi dan Neymar