Final Piala FA, Ten Hag: Kami Memiliki Peluang Besar
Sabtu, 03 Juni 2023 – 14:57 WIB

Pelatih Manchester United Erik ten Hag (kanan) berbincang dengan pemainnya Alejandro Garnacho. Foto: ANTARA FOTO/ REUTERS/Carl Recine/foc.
Selain keempat pemain tersebut, pelatih kelahiran 2 Februari 1979 itu juga terancam tidak bisa menurunkan winger lincahnya Antony Dos Santos yang belum sembuh dari cedera saat melawan Chelsea 26 Mei. (antara/jpnn)
Erik Ten Hag mengatakan dia dan timnya bertekad meraih kemenangan dan memenangkan Piala FA 2022/2023.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT