Final Uber Cup: China Rampas Gelar dari Tangan Jepang

Ini merupakan gelar ke-15 yang didapat China dari 18 kesempatan tampil pada laga puncak.
Bagi Jepang, mereka gagal mempertahankan gelar juara ini karena pada edisi 2018 di Bangkok, Negeri Matahari Terbit berhasil keluar sebagai yang terbaik.
China berpeluang mengawinkan gelar Piala Uber dengan Piala Thomas jika Shi Yu Qi dan kolega memenangi laga melawan Indonesia pada final nanti.
Rencananya laga final Piala Thomas 2020 antara Indonesia vs China akan tersaji di Ceres Arena, Aarhus, Minggu (17/10) pukul 18.00 WIB.(bwf/mcr16/jpnn)
Rekap Pertandingan Jepang vs China (1-3)
WS1: Akane Yamaguchi vs Chen Yu Fei 21-18, 21-10
WD1: Yuki Fukushima/Mayu Matsumoto vs Chen Qing Chen/Jia Yi Fan 27-29, 21-15, 18-21
WS2: Sayaka Takahashi vs He Bing Jiao 9-21, 18-21
China keluar sebagai juara Piala Uber 2020 usai mengalahkan Jepang dengan skor 1-3, Minggu (17/10)
- Paceklik Gelar di Awal 2025, PBSI Perketat Seleksi Pemain Pelatnas Cipayung
- Aturan Promosi & Degradasi Diubah, Deretan Pemain Ini Berpotensi Terdepak dari Pelatnas Cipayung
- BWF World Tour: Rapor Merah Bulu Tangkis Indonesia, 7 Turnamen 1 Trofi
- Tanpa Zheng/Huang, Ganda Campuran China di All England Tetap Mengerikan
- Menlu China Minta Warga Jepang Setop Dukung Taiwan, Ungkit Dosa Era Perang Dunia II
- Arbani Yasiz Ungkap Alasan Melamar Kekasih di Jepang, Ternyata