Finalis Lupus Dihadiahi Rp 2,8 M
Grand Final Digelar Malam Ini
Rabu, 17 Oktober 2012 – 19:09 WIB
Sementara supporting talent yakni suporting talent yakni Wulan Guritno, Tommy Kurniawan, Denny Cagur, Kotak, Aurel dan Deanda, Princess, Max 5 dan Triad.
Baca Juga:
Sementara juri, yakni Eko Patrio, Deddy Mizwar, Titi Kamal. Para finalis ini akan mendapatkan total hadiah Rp 2,8 milyar. Dengan perincian, pemeran Lupus mendapat Rp 500 juta, Lulu dan Gusur akan mendapatkan masing-masing Rp 250 juta. Sedang 18 sisa finalis lainnya akan mendapatkan masing-masing Rp100 juta.
"Harapan saya Lupus akan menjadi ikon anak muda 2013 yang banyak memberi contoh positif bagi anak muda Indonesia," ungkapnya. (abu/jpnn)
JAKARTA -- Audisi mencari bintang Lupus di enam kota besar Indonesia telah rampung. Ada 21 finalis dari enam kota untuk dipilih menjadi tiga bintang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Baim Wong Umumkan Proyek Film Selanjutnya
- Kembali Jalani Pengobatan Kanker Ginjal, Vidi Aldiano: Bismillah Kuat
- Ajaib, Gempi Akhirnya Punya Lagu Sendiri
- Tengku Dewi Tetap Ingin Bercerai, Begini Respons Andrew Andika
- TipTip & Most Contents Hadirkan Orkestrasi Megah OST K-Drama Populer di Indonesia
- Ingar Bingar dan Silaturahmi di Lawless Fest 2024