Finalis Miss Mega Bintang Indonesia Ikuti Diamond Edutainment di Passion Jewelry

jpnn.com, JAKARTA - Passion Jewelry Group terus mengeluarkan terobosan baru untuk menghadirkan perhiasan berlian berkualitas.
Kekinian, Passion Jewelry Group menyuguhkan Flagship Store terbaru dengan luxurious wedding atelier yang berlokasi di Upper Ground, Living World Mall Alam Sutera.
Fuchsianation Tour by Passion Jewelry Group adalah iconic campaign untuk menggalakan Unconditional Love tidak hanya untuk customer Passion Jewelry, tetapi juga memberikan positive impact kepada orang di sekitar.
Kali ini Passion Jewelry memberikan live experience kepada Yayasan Miss Mega Bintang Indonesia yang dinaungi oleh Ivan Gunawan.
Para finalis berkesempatan mengunjungi Flagship Store Passion Jewelry. Di sana, mereka juga diberikan Diamond Edutainment.
Diamond Edutainment ini menjadi highlight dalam serangkaian Fuchsianation Tour, yakn memberikan edukasi tentang Natural Diamond & Synthetic or Lab Grown Diamond.
Kemudian, Diamond Defects, 4C ( Carat, Color, Clarity, Cut) dan betapa pentingnya memiliki basic knowledge dalam memilih perhiasan berlian.
"Para finalis mendapatkan edukasi bagaimana caranya memilih perhiasan berlian dan bisa belajar berinvestasi dari berlian," ujar Ivan Gunawan.
Finalis Miss Mega Bintang Indonesia mengikuti Diamond Edutainment di Passion Jewelry.
- Demi Impian Tinggal di Timur Tengah, Ivan Gunawan Belajar Bahasa Arab
- Pengin Bangun Mansion, Ivan Gunawan: Doakan Rezeki Deras Mengalir
- Ivan Gunawan Ingin Bangun Sebuah Mansion, Ini Alasannya
- Ivan Gunawan Ternyata Punya Impian Tinggal di Dubai
- Ivan Gunawan Rutin Belajar Bahasa Arab, Ini Alasannya
- Tren Busana Lebaran 2025, Ivan Gunawan Hadirkan Kingdom of Love