Firdaus Ramadhan Termasuk Pemain Paling Rajin Koleksi Kartu Kuning di Liga 1
Selasa, 08 Agustus 2017 – 03:15 WIB
Lebih dari itu, arsitek kelahiran Malang ini mengaku, banyak kartu dikoleksi karena dipengaruhi karakter pemain.
Baca Juga:
Misal, Yu yang lugas. Lalu Hilton yang sering protes. Selain itu juga karena faktor pengalaman.
"Tapi semua itu bisa kok diatasi. Nanti kita bicarakan agar pemain tidak banyak dapat kartu," ungkapnya. (kmd/ion)
Pemain Penerima Kartu Kuning Terbanyak Putaran I
7: Sandi Darma Sute (Persija Jakarta), Jorge Gotor Blas (Mitra Kukar), Manahati Lestusen (PS TNI)
6: Rizky Dwi Febrianto (Madura United), Zulkifli Syukur (PSM Makassar), Ahmad Alfarizi (Arema FC), Ivan Carlos (Persela Lamongan), Vladimir Vujovic (Persib Bandung), Firdaus Ramadhan (Sriwijaya FC)
Pemain Sriwijaya FC tercatat sebagai salah satu pemain paling banyak mengoleksi kartu kuning sepanjang putaran pertama Liga 1 2017.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Terungkap, Inilah Kunci Kemenangan Persebaya dari Persija
- Liga 1: Bojan Hodak Syukuri Kemenangan Persib atas Borneo FC, tetapi
- Reaksi Kecewa Pieter Huistra Seusai Borneo FC Takluk dari Persib, Singgung Wasit
- Persib Bandung Vs Borneo FC Berakhir Dramatis, Cek Klasemen Liga 1
- Luar Biasa! Persebaya Menang Comeback dari Persija, Cek Klasemen
- Persebaya Vs Persija Jakarta: Ada VAR di Babak Pertama, Penalti, Gol!