Firli Ajak Seluruh Elemen Bangsa Berperan Sebagai Pahlawan Antikorupsi
Dengan berperan sebagai pahlawan antikorupsi, Firli berharap akan terbentuk persepsi, sikap, perilaku serta komitmen dari segenap bangsa untuk melawan korupsi.
“Saudaraku sebangsa dan setanah air, jangan tanyakan apa yang bisa negara berikan untuk kita, tetapi tanyakan apa yang telah atau dapat kita lakukan untuk negara Indonesia. Negara kita telah begitu banyak memberi segalanya kepada kita, kini saatnya bagi kita untuk memberikan sumbangsih kepada negara, salah satunya berani untuk tidak melakukan korupsi dan menjadi bagian dari upaya upaya membersihkan membebaskan negeri ini dari praktik praktik korupsi," kata Firli.
Lebih lanjut, Firli mengucapkan selamat Hari Pahlawan Nasional Indonesia.
"Mari kita peringati dengan semangat budaya antikorupsi dan mengambil peran sebagai pahlawan Antikorupsi,” ujar Firli.(fri/jpnn)
Firli berharap seluruh elemen bangsa berperan sebagai pahlawan antikorupsi sehingga akan terbentuk persepsi, sikap, perilaku serta komitmen melawankorupsi.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
- Amplop Berlogo Rohidin Mersyah-Meriani Ikut Disita KPK, Alamak
- Usut Kasus Korupsi di Kalsel, KPK Panggil Ketua DPRD Supian
- Usut Kasus Korupsi Izin Tambang, KPK Panggil Rudy Ong Chandra
- Usut Kasus Korupsi Pencairan Kredit, KPK Periksa Komut BPR Jepara Artha
- Ketua MK Prediksi Ratusan Kandidat Bakal Mengajukan Sengketa Pilkada
- Terbukti Korupsi Proyek Kereta Api, 2 Mantan Kepala Balai KA Ini Divonis Penjara Sebegini