Firmansyah Tertangkap Sebelum Pesta Narkoba

Firmansyah Tertangkap Sebelum Pesta Narkoba
Ilustrasi sabu-sabu. Foto: AFP

Dia kini menggunakan Jalan Kunti sebagai lokasi untuk bertemu dengan klien.

Barang haram tersebut dibanderol Rp 150 ribu per poket. ''Mereka ini sama-sama penganggur, makanya untuk beli sabu-sabu saja sampai harus urunan,'' tutur mantan anggota Unit Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) Polrestabes Surabaya tersebut.

Kini keduanya mendekam di balik jeruji besi. Bagi Firmansyah, pengalaman itu bukan yang pertama.

Namun, bagi Desi, tidur di balik jeruji besi merupakan pengalaman pertamanya. (bin/c15/eko/jpnn)


Penangkapan tersebut bermula dari adanya informasi bahwa seseorang berinisial MAD sering mengedarkan narkoba di lokasi yang sama.


Redaktur & Reporter : Natalia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News