Fitriani Beberkan Makna Logo Baru Setjen DPD RI
Selasa, 29 Maret 2022 – 23:51 WIB

Kepala Biro Organosasi Keanggotaan dan Kepegawaian DPD RI Fitriani. Foto: Humas DPD RI
“Konsep bernegara itu hadir juga dalam logo kita," paparnya.
Dia juga membeberkan arti dari pita yang berwarna putih dan tulisan hitam. Menurut Fitriani, hal itu merupakan bentuk konsistensi, ketegasan, kesinambungan, dan dukungan kesetjenan kepada Anggota DPD RI.
“Tentunya arti itu tidak terlepas dari perjuangan reformasi ketatanegaraan Indonesia," imbuhnya.
Fitriani menjelaskan cikal bakal DPD RI sendiri merupakan hasil dari reformasi. Tidak ada reformasi maka DPD RI tidak akan lahir.
“Sejatinya logo ini merupakan sebuah harapan, tujuan dari organisasi. Kita juga ingin menanamkan bahwa kita ingin menjadi lembaga suporting system yang profesional dan akuntabel," kata dia.(jpnn)
Fitriani membeberkan makna logo baru Sekretariat Jenderal (Setjen) DPD RI agar mudah dikenal oleh masyarakat.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Pererat Silaturahmi Antarstaf, FOKUS DPD RI Gelar Buka Puasa Bersama
- Ketua DPD RI Sultan B Najamudin Serahkan Bantuan untuk Korban Banjir di Bekasi
- Sultan Apresiasi Pemerintah Turunkan Harga Tiket Pesawat
- Sosialisasikan Empat Pilar Kebangsaan, Ning Lia Ajak Masyarakat Jadi Agen Keberlangsungan Bangsa
- Senator Filep Wamafma: Pengurangan Dana Otsus Menghambat Pembangunan di Papua
- Dana Otsus Kena Pemotongan, Senator Filep Wamafma Sampaikan 4 Poin Pandangannya