Fitur Baru Instagram Bernama Edit Grid, Ini Fungsinya
Kamis, 13 Januari 2022 – 02:23 WIB

Aplikasi Instagram. Foto : Engadget
Tampilan bernama Home akan berisi rekomendasi konten yang mungkin akan disukai pemilik akun Instagram.
Konten dari orang-orang yang diikuti akan ditampilkan pada Following dan disusun berurutan sesuai dengan waktu mengunggah.
Laman terakhir berupa Favorites, berisi unggahan dari akun yang disukai. (phonearena/jpnn)
Instagram tengah menguji coba fitur baru bernama edit grid untuk mengatur ulang tampilan foto di laman profil.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Meta Kembangkan Instagram Khusus iPad? Patut Ditunggu!
- Video Reels di Instagram Sudah Bisa Dipercepat, Begini Caranya
- Instagram Bakal Dibekali Meta AI, Bisa Balas Komentar Unggahan Teman
- Fadia A Rafiq: Tukang Sayur Saja Ada Musuh, Apalagi Bupati
- Jadi Ketua Pengajian Umi Pipik, Dinar Candy: Kunci Tidak Bablas
- Rumah Kebanjiran Pertama Kali, Baim Wong: Jadi, Mengerti...