FKB Siap di Belakang Menakertrans
Terkait Upaya Reformasi Konsorsium Asuransi TKI
Rabu, 06 Oktober 2010 – 07:55 WIB
Lalu bagaimana sikap FKB terkait aduan yang terlanjur dilakukan oleh Himsataki ke KPK? Ketua Fraksi PKB Marwan Ja’far, menegaskan, yang dilakukan oleh Himsataki jelas-kelas merupakan tindakan pencemaran nama baik dan fitnah. Karenanya dalam waktu dekat pihaknya memilih mengadukan balik para pelapor ke kepolisian. “Besok kami dari fraksi yang akan langsung lapor ke Polda Metro Jaya,” tegasnya.
Marwan menjelaskan, tudingan Himsataki tersebut sama sekali tidak berdasar. Karena sesungguhnya Konsorsium yang ditetapkan sama sekali bukan memalui penunjukan atau monopoli sebagaimana dituduhkan. Penetapan konsorsium menurutnya sudah melalui scoring dan uji verifikasi di lapangan. Dimana dari hasil verifikasi tersebut ditetapkan satu Konsorsium Asuransi dengan sembilan perusahaan asuransi sebagai anggotanya seperti dipersyaratkan. (did)
JAKARTA - Berbagai kritik yang terus menyerang kinerja Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Menakertrans) mulai dirasakan politis oleh Partai Kebangkitan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kapolda Banten Langsung Tangani Insiden TPS Roboh Ketika Pencoblosan
- Hasil Hitung Suara di TPS Tempat Pram Mencoblos, Paslon Nomor 3 Menang Telak
- Herman Deru-Cik Ujang Raih Suara Terbanyak di TPS 27 Komplek Perum Bulog
- RK-Suswono Tak Berdaya di TPS Markas Golkar, Pramono-Rano Moncer
- Pantau Quick Count, Sekjen PDIP Merasakan Tekanan Kekuasaan di Banten, Singgung Partai Cokelat
- Cabup-Cawabup Sukoharjo Kalah Lawan Kotak Kosong di 12 TPS, Hahaha