Flu Burung Serang Sulut
Selasa, 12 April 2011 – 12:21 WIB

Flu Burung Serang Sulut
Penegasan itu didukung drh Muhammad Insani PDSR dan drh Abdurahman Lobud. Menurut mereka tidak ada jalan lain untuk mencegah penyebaran virus tersebut selain memusnahkan semua unggas yang berada di radius 200 meter dari lokasi kejadian.“Sesuai prosedur, di lokasi kejadian tidak boleh ada ayam yang keluar atau dipindahkan. Kemudian harus dilakukan pemusnahan," tutur mereka senada.
Selaku petugas yang ditunjuk untuk mengawasi penyebaran virus H5N1 se-Bolmong Bersatu, Insani meminta warga yang merasa terjadi sesuatu kepada ayamnya untuk tidak dibuang ke sembarang tempat, tetapi langsung dibakar.
Kemudian, warga diminta tidak menyentuh langsung unggas yang mati. "Cuci tangan dengan sabun kalau bersentuhan dengan unggas yang mati mendadak. Virus itu dapat menyebar melalui udara, bahkan bisa menempel di baju dan badan selama dua minggu," ingatnya.(jpnn)
KOTAMOBAGU — Penyakit flu burung dipastikan menyerang Sulawesi Utara (Sulut) dari Kotamobagu. Kepastian diperoleh setelah hasil pengujian pada
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia