Foke Bantah Catut Nama Faisal Basri
Jumat, 14 September 2012 – 16:02 WIB
JAKARTA - Mantan calon gubernur (Cagub) DKI Jakarta, Faisal Basri mengaku keberatan atas rencana deklarasi dukungan sekelompok orang pendukungnya terhadap pasangan cagub incumbent, Fauzi Bowo-Nachrowi Ramli. Faisal mengaku tidak pernah memberi arahan pada pendukungnya untuk memilih calon gubernur tertentu.
Ketua Media Center Foke-Nara, Kahfi Siregar pun ogah menanggapi keberatan Faisal. Menurutnya, hal itu lebih tepat ditanyakan kepada pihak yang memberi dukungan.
Baca Juga:
"Sebaiknya nanti ditanyakan kepada mereka yang deklarasi, "ujar Kahfi saat ditemui di Masjid Al Azhar, Kebayoran, Jakarta Selatan, Jumat (14/9).
Tapi, ia membenarkan bahwa sekelompok orang yang akan mendeklarasikan dukungan merupakan eks pendukung dan tim sukses pasangan independen Faisal-Biem. Bahkan menurut Kahfi, mereka merupakan massa akar rumput Faisal-Biem.
JAKARTA - Mantan calon gubernur (Cagub) DKI Jakarta, Faisal Basri mengaku keberatan atas rencana deklarasi dukungan sekelompok orang pendukungnya
BERITA TERKAIT
- Anies Siapkan Tim Sinkronisasi untuk Sesuaikan Program APBD DKI
- Resmi! Anies-Sandi Sebagai Gubernur dan Wagub DKI Terpilih
- Terimalah...Permohonan Maaf dari Sandiaga Uno
- Ahok-Djarot Absen Dalam Penetapan Anies-Sandi Sebagai Pemenang
- Massa Aksi 55 Siap Terima Apa pun Putusan Majelis Hakim
- Anies-Sandi Hadir, Ahok-Djarot Absen