Foke Cuti, Prijanto Bakal Pegang Kendali
Selasa, 12 Juni 2012 – 18:18 WIB

Foke Cuti, Prijanto Bakal Pegang Kendali
JAKARTA - Calon gubernur incumbent dalam Pemilukada DKI Jakarta 2012, Fauzi Bowo atau Foke mengaku sudah mengajukan cuti untuk mengikuti kampanye. Permohonan cuti diajukan Foke ke Mendagri Gamawan Fauzi. "Yang saya ajukan untuk izin cuti kampanye. Kalau masalah pengurusan pemerintahan Jakarta, tanyakan ke Mendagri," ujar politisi Partai Demokrat ini.
"Saya sudah ajukan cuti ke Mendagri," kata Foke kepada wartawan di kediamannya di Jalan Teuku Umar, Menteng, Jakarta Pusat, Selasa (12/6).
Baca Juga:
Selama cuti, pria berkumis itu tidak bisa mengendalikan jalannya pemerintahan di ibu kota. Tetapi Foke tidak menjelaskan siapa yang akan menggantikan dirinya selama cuti. Seperti diketahui, Prijanto yang menjadi Wagub DKI telah menyatakan mundur dari jabatannya. Hanya saja permintaan mundur Prijanto ditolak DPRD.
Baca Juga:
JAKARTA - Calon gubernur incumbent dalam Pemilukada DKI Jakarta 2012, Fauzi Bowo atau Foke mengaku sudah mengajukan cuti untuk mengikuti kampanye.
BERITA TERKAIT
- Legislator PDIP Stevano Dorong MA Segera Membentuk Kamar Khusus Pajak
- RUU TNI Dibahas di Panja, Syamsu Rizal Soroti Mekanisme Penempatan hingga Anggaran
- Komisi III Dukung Sanksi PTDH untuk Oknum Polisi Terlibat Pemerasan di Kepri
- Soal Ketenagakerjaan, Bang Lukman Sampaikan Pesan untuk Pram dan Rano Karno
- Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Jadi Anomali, Hinca Pertanyakan Sistem Rekrutmen Polri
- Dukung Revisi UU TNI, Jenderal Agus: Disesuaikan dengan Permasalahan