Foke Jadi Pemandu Jokowi di Balaikota
Jumat, 05 Oktober 2012 – 15:10 WIB
JAKARTA - Duet pemimpin baru DKI Jakarta, Joko Widodo dan Basuki T Purnama mendatangi Balaikota DKI Jakarta, Jumat (5/10). Kedatangan mereka dimaksudkan untuk bersilaturahmi dengan para pejabat Pemprov DKI. "Itu Soewirjo, Heng Ngatung. Di situ juga ada ruang rapat lebih kecil. Ini biasanya kita pakai sholat Jumat," ujar Foke kepada Jokowi saat menunjukkan lukisan-lukisan mantan gubernur Jakarta dan beberapa ruangan di Balai Agung.
Datang mengenakan kemeja batik coklat, Jokowi disambut oleh Gubernur Fauzi Bowo dan wakilnya Prijanto di depan Balai Agung DKI Jakarta. Usai bersalam-salaman, Fauzi-Prijanto mengadakan pertemuan tertutup dengan Jokowi-Basuki di Balai Agung.
Baca Juga:
Usai berbincang-bincang Fauzi mengajak Jokowi berkeliling gedung Balai Agung yang akan menjadi kantor barunya itu.
Baca Juga:
JAKARTA - Duet pemimpin baru DKI Jakarta, Joko Widodo dan Basuki T Purnama mendatangi Balaikota DKI Jakarta, Jumat (5/10). Kedatangan mereka dimaksudkan
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS