Foke Minta Kebakaran Tak Dipolitisir
Jumat, 24 Agustus 2012 – 14:47 WIB

Foke Minta Kebakaran Tak Dipolitisir
Kedua, Foke meminta agar kerugian materil dalam musibah kebakaran diinventarisir. Ketiga, gubernur berkumis itu menginstruksikan agar penataan lingkungan di Jakarta dibenahi untuk mencegah kebakaran.
Baca Juga:
"Ketiga, ada lagi dengan menata lingkungan. Tapi tergantung kondisi karena kasus-kasus (kebakaran) di Jakarta ini kan berbeda-beda," paparnya.
Beberapa bulan terakhir beberapa wilayah padat penduduk di Jakarta habis dilalap si jago merah. Lokasi kebakaran di ibukota tersebar di daerah Kapuk Muara, Karet Tengsin, Pondok Bambu, Pekojan, Glodok. (dil/jpnn)
JAKARTA - Gubernur DKI Jakarta, Fauzi Bowo mengaku prihatin dengan musibah kebakaran yang marak terjadi di Jakarta belakangan ini. Pria yang biasa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS