Foke Terganjal Jelang Pilkada DKI Jakarta

Foke Terganjal Jelang Pilkada DKI Jakarta
Foke Terganjal Jelang Pilkada DKI Jakarta

Terkait soal dukungan parpol, Taufik mengatakan, sudah tentu sangat berpengaruh. Parpol yang tadinnya sudah memasukan daftar  dukungan harus melihat ulang sejauh mana dukungan ini bisa berdapak terhadap calon yang didukungnya nanti.

Lanjut Taufik, ia pun mencontohkan partai Gerindra yang saat ini melakukan koalisi dalam forum bersama (forbes) yang di dalamnya tergabung Partai Golkar, Partai Damai Sejahtera (PDS), dan Gerindra, harus menimbang kembali nama Foke dalam bursa dukungan Pilkada 2012 mendatang.

"Gerindra yang juga bagian dari Forbes sudah memasukan nama Foke dalam bursa dukungan bersama cagub lainnya seperti Nahcrowi Ramli dan Djan Farid. Namun dengan melihat laporan KPK ini Gerindra bersama Forbes harus menghitung ulang masuknya nama Foke sebagai cagub yang akan didukung nanti,"jelasnya.

Ditempat  terpisah Wakil Ketua PAN Jakarta yang sekaligus menjabat sebagai Direktur Eksekutif  Masyarakat Pemantau Kebijakan Eksekutif dan Legislatif (Majlis) Sugiyanto menyatakan hal serupa. Menurut Sugiyanto kalau memang nantinya Foke ingin maju kembali sebagai gebenur, hal sekecil apapun harus diperhitungkan dengan matang.

JAKARTA - Penilaian buruk yang diberikan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terhadap kinerja sejumlah pelayanan publik di Ibu Kota tidak hanya menjadi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News