Fokus Garap Stamina Pemain
Senin, 01 Agustus 2011 – 09:14 WIB
Mantan pemain timnas Belanda ini mengaku jika waktu yang ada terlalu singkat untuk membuat persiapan maksimal. Pemusatan latihan yang bebarenbgan dengan datangnya bulan Ramadan membuat Wim juga harus memutar otak. Sebab pemain tidak mungkin "dihajar" dengan latihan berat di siang hari karena mayoritas pemain melakukan ibadah puasa.
"Kami akan cari formulanya setelah berkumpul dengan pemain tanggal 4 Agustus lusa. Biar bagaimanapun, sebagian besar pemain kami menjalankan puasa dan kami menghargai itu," lanjutnya.
Untuk memperbanyak pilihan, pelatih yang membela timnas Belanda di final Piala Dunia 1974 dan 1978 itu mengungkapkan jika tim pelatih kemungkinan melakukan pemanggilan beberapa pemain baru. Tapi pemain yang sudah ada tetap menjadi opsi utama. Untuk menambah kekompakan, timnas juga berencana melakukan ujicoba. Salah satu dengan timnas Malaysia. "Tapi kami belum tahu kapan waktunya".
Dihubungi terpisah, manajer timnas Ferry KOdrad mengatakan jika hari ini akan ada pertemuan dengam tim pelatih. Salah satu agendanya adalah membahas kemungkinan menambah pemain baru. Menurut Ferkod, sapaan akrab Ferry Kodrad, PSSI sebelumnya telah mendaftarkan 44 nama ke AFC (Konfederasi Sepakbola Asia). Sedangkan kuota entry by name mencapai 50 pemain.
JAKARTA - Perjuangan berat akan dilakoni Timnas Merah Putih. Di putaran III ( babak penyisihan grup zona Asia) Firman Utina dkk dikepung oleh tim
BERITA TERKAIT
- Reaksi Bojan Hodak Melihat Persib Bandung Imbang Melawan Port FC, Puas atau Kecewa?
- Carlo Ancelotti: Mbappe hanya Perlu Bekerja Keras, Terus Berjuang
- Update Ranking FIFA: Timnas Indonesia Menempel Vietnam
- Port FC Depak Pemain Asal Brasil, Bek Persib Ini Tetap Waspada
- Sang Juara Dunia MotoGP 2024 Jajal Motor RS-GP, Bos Aprilia: Bakal Menggila
- ACL 2: Kejar Target Juara Grup, Port FC Berambisi Kalahkan Persib