Fokus Kesehatan, Bukan Kematian
Sabtu, 09 Maret 2013 – 15:20 WIB

Menteri Kesehatan Nafsiah Mboi membuka acara The 5th Annual Women"s Health Expo and Bazaar 2013 di hotel Grand Sahid, Jakarta, Sabtu (9/3). Foto: Ade Sinuhaji/JPNN
"Pemuda dan pemudi sehat adalah investasi bangsa. Jika tak dapat memperoleh baja, cukuplah kita galakan kesehatan. Harapan dan doa saya, semoga expo dan acara ini berjaya," pungkas Nafsiah mengakhiri sambutannya.
The 5th Annual Women"s Health Expo & Bazaar 2013, merupakan acara yang bekerja sama dengan Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo (RSCM). Puluhan stand kesehatan memenuhi stand ini.
Selain itu, ada pula talkshow tentang kesehatan, fashion show dan selingan musik untuk mencairkan suasana. (chi/jpnn)
JAKARTA-- Menteri Kesehatan Nafsiah Mboi, Sabtu, (9/3) membuka acara The 5th Annual Women"s Health Expo and Bazaar 2013 di hotel Grand Sahid,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kiprah Kartini Hulu Migas Membangun Ketahanan Energi untuk Negeri
- Bantu Nelayan, HNSI Dorong Pemerintah Pakai Teknologi Alternatif
- KSPSI Dorong Indonesia Meratifikasi Konvensi ILO 188 untuk Perlindungan Awak Kapal Perikanan
- Dendi Budiman: Miskinkan Hakim dan Pengacara Terlibat Suap Rp 60 Miliar
- Gibran Buat Konten Bonus Demografi, Deddy PDIP: Jangan Banyak Bikin Video, Kerja Saja
- Menteri Kabinet Merah Putih Temui Jokowi, Ketua DPR Merespons Begini