ForDIS Kaltim Langsung Gelar Diskusi
Minggu, 08 Desember 2013 – 16:01 WIB
"Saat ada pertemuan masyarakat Sumatera Utara dengan Bapak Dahlan Iskan di Kantor Kementerian BUMN 29 Oktober 2012, Pak DI secara spontan memakaikan topi ini di kepala saya dan pesannya agar topi ini saya pakai terus" cerita Gandi di hadapan hadirin.
Baca Juga:
"Sekarang saya paham makna topi ini, saya harus bekerja keras mensosialisasikan ketokohan dan kepribadian Pak DI ke seluruh Indonesia," sambungnya.
Sebelum deklarasi, digelar diskusi santai tapi serius, dengan tema tentang Dahlanisme. Diskusi dipimpin, Dogom Siregar, tokoh pemuda berdarah Batak yang beristrikan putri Banjar dan sudah hampir 30 tahun di Paser. (sam/rls/jpnn)
BALIKPAPAN - Proses deklarasi Forum Dahlan Iskan (ForDIS) di wilayah Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim), dilewati dengan upaya 'perjuangan'
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 410 Personel Brimob Terima Satya Lencana Dharma Nugraha, Penghargaan Apakah Itu?
- Ada Kontroversi di Kasus Polisi Tembak Siswa SMK, Komnas HAM Angkat Bicara
- IMDE Gelar Kuliah Umum Bertema Tips dan Trik Wawancara Tokoh
- KPK Lanjutkan Penyidikan Kepada Karna Suswandi
- Kementerian LH Tutup Pembuangan Sampah Ilegal di Bekasi
- LBH Semarang Sebut Penembakan Sewenang-wenang oleh Polisi Tidak Bisa Dibenarkan apa pun Alasannya