Formasi CPNS 2024: 8 Instansi Sudah Siap, Inilah Jadwal dan Tahapannya
jpnn.com - JAKARTA – Pada seleksi CASN tahun ini, formasi CPNS 2024 dan PPPK 2024 yang disiapkan pemerintah mencapai 2.302.543.
Dari jumlah tersebut, formasi PPPK 2024 tersedia 1.605.694 lowongan, yang merupakan gabungan jatah formasi PPPK instansi pusat dan daerah.
Kuota formasi CPNS 2024 yang dapat dilamar pelamar umum dan fresh graduate 690.822 formasi.
Adapun formasi CPNS dari jalur sekolah kedinasan disiapkan 6.027 kursi.
Pada Rabu (24/1), Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) menggelar rapat koordinasi percepatan pelaksanaan seleksi penerimaan mahasiswa/praja/taruna sekolah kedinasan tahun 2024.
Rencananya, pendaftaran sekolah kedinasan akan dibuka pada bulan Maret 2024.
Namun, waktu tersebut dapat berubah sesuai kesiapan dan dinamika yang terjadi.
Menteri PANRB Abdullah Azwar Anas yang hadir secara virtual mengajak putra-putri terbaik bangsa untuk mendaftar di sekolah kedinasan sesuai minat masing-masing.
Berikut ini daftar nama 8 instansi yang sudah siap menggelar seleksi CPNS 2024, simak juga jadwal dan tahapannya.
- Honorer Non-Database BKN TMS Pendaftaran PPPK 2024 Tahap 2 Minta Kesempatan Kedua
- KepmenPAN-RB 634 Tahun 2024 Senjata Honorer TMS & Belum Melamar, Cermati 11 Ketentuannya
- Mendikdasmen Abdul Mu'ti Sampaikan Kabar Baik untuk Guru, Siap-Siap Saja
- Kasus Suap Seleksi PPPK Batu Bara, 5 Terdakwa Divonis 1 Tahun Penjara
- 5 Berita Terpopuler: Dua Kategori PPPK 2024 dengan Gaji Berbeda, Mulai Berlaku Awal 2025, tetapi Tetap Ada Prioritas
- Dirjen Nunuk Tegaskan P1 Tetap Prioritas Penempatan PPPK 2024