Formasi Lengkap Pemain di BWF World Tour Finals 2022, Pebulu Tangkis Indonesia-Thailand Ketiban Berkah

Formasi Lengkap Pemain di BWF World Tour Finals 2022, Pebulu Tangkis Indonesia-Thailand Ketiban Berkah
Tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung. Foto: Humas PP PBSI

Sayang juara Hylo Open 2022 itu masuk ke dalam daftar tunggu nomor dua di bawah Supak/Supissara sehingga harus merelakan wakil Negeri Gajah Putih itu tampil di ajang BWF World Tour Finals 2022.

Turnamen BWF World Tour Finals 2022 sendiri rencananya akan dihelat pada 7 hingga 11 Desember mendatang di Nimibutr Arena, Bangkok, Thailand.

Ajang ini maju satu pekan setelah sebelumnya dijadwalkan digelar di Guangzhou, China, pada 14 sampai 18 Desember mendatang.

Dijadwalkan pengumuman nama-nama pemain, setelah ini akan ada acara pengundian grup yang mana delapan pemain akan dibagi ke dalam dua pot dengan masing-masing terisi empat pebulu tangkis pada Senin, (5/12).(bwf/mcr16/jpnn)

Daftar peserta turnamen BWF World Tour Finals 2022

Tunggal putra

  1. Viktor Axelsen (Denmark)
  2. Chou Tien Chen (Taiwan)
  3. Prannoy H. S. (India)
  4. Jonatan Christie (Indonesia)
  5. Kodai Naraoka (Jepang)
  6. Lu Guang Zu (China),
  7. Anthony Sinisuka Ginting (Indonesia)
  8. Loh Kean Yew (Singapura)

Tunggal putri

  1. Chen Yu Fei (China) 
  2. Tai Tzu Ying (Taiwan)
  3. He Bing Jiao (China)
  4. An Se Young (Korea)
  5. Ratchanok Intanon (Thailand)
  6. Busanan Ongbamrungphan (Thailand)
  7. Akane Yamaguchi (Jepang)
  8. Gregoria Mariska Tunjung (Indonesia)

Ganda putra

Tiga pebulu tangkis masing-masing dua dari Indonesia dan satu asal Thailand ketiban berkah bisa tampil di BWF World Tour Finals 2022

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News