Formasi PPPK 2024 Sudah Diumumkan, soal Paruh Waktu Belum Tahu
Selasa, 03 September 2024 – 06:56 WIB
Sesuai dengan arahan Kementerian PANRB bahwa calon PPPK yang ikut seleksi merupakan tenaga non-ASN atau honorer.
Terkait kabar bahwa sebagian honorer akan diangkat menjadi PPPK Paruh Waktu atau PPPK Part Time, Rahmi belum bisa memberikan penjelasan.
"Untuk PPPK paruh waktu ini masih menunggu arahan lebih lanjut dari Menteri PANRB," katanya. (antara/jpnn)
Menjelang pendaftaran PPPK 2024, instansi mengumumkan jumlah formasi, sementara mengenai PPPK Paruh Waktu menunggu arahan pusat.
Redaktur & Reporter : Soetomo Samsu
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Cermati 11 Ketentuan KepmenPAN-RB 634 soal Honorer TMS & Belum Melamar, Ada Jabatan yang Disorot
- KepmenPAN-RB 634 Tahun 2024 Senjata Honorer TMS & Belum Melamar, Cermati 11 Ketentuannya
- 5 Berita Terpopuler: KemenPAN-RB Punya Info Terbaru, Dirjen Nunuk Bergerak Urus Guru Honorer, tetapi Masih Proses
- 5 Berita Terpopuler: Dua Kategori PPPK 2024 dengan Gaji Berbeda, Mulai Berlaku Awal 2025, tetapi Tetap Ada Prioritas
- Dirjen Nunuk Tegaskan P1 Tetap Prioritas Penempatan PPPK 2024
- 5 Berita Terpopuler: Dipastikan Hanya 25% yang Lulus PPPK, tetapi Jangan Ada PHK, Tolong Teken SK Honorer