Forum CSR Ajak Masyarakat Tak Mau Diperalat Kepentingan Politik Tertentu
Senin, 12 Februari 2024 – 19:36 WIB
Karena siapapun yang terpilih, entah itu paslon nomor urut 01, 02 atau 03, para elite akan tetap bersatu.
Mahir kemudian mengajak para elite juga terpanggil menyuarakan persatuan, bukan mempertajam persaingan.
"Jangan sampai rakyat menjadi terbelah akibat polarisasi politik. Sementara di balik layar para elite berkoalisi dan berbagi jatah. Hal yang lebih dikhawatirkan lagi rakyat menjadi sasaran tipu daya sandiwara dan drama politik," ucap Mahir. (gir/jpnn)
Ketua Umum Forum CSR Mahir Bayasut mengajak masyarakat tak mau diperalat demi kepentingan politik tertentu.
Redaktur & Reporter : Kennorton Girsang
BERITA TERKAIT
- Rommy Minta Pengurus Partai Tobat, Wasekjen PPP Bereaksi Begini
- Hadiri HUT ke-60 Golkar, Bamsoet Apresiasi Prabowo Dukung Perubahan Sistem Demokrasi
- Mardiono: Kader PPP Menyalahkan Kekurangan Logistik Pas Kalah Pemilu 2024
- Menjelang Pelantikan Prabowo-Gibran, MUI Keluarkan 3 Seruan Penting
- 2 Daerah ini Paling Rawan Terjadi Pelanggaran Netralitas ASN
- 19 Anggota DPR Terpilih Mundur Demi Maju Pilkada 2024