Forum Relawan Jokowi Salurkan Makanan Gratis dan Penyemprotan Disinfektan
Kamis, 09 April 2020 – 21:11 WIB

Forum Relawan Jokowi menyalurkan bantuan berupa makanan gratis dan penyemprotan disinfektan di wilayah Depok dan Cibubur pada hari ini, Kamis (9/4). Foto dok FRJ
Sementara itu, Ketua Umum Sekber Jokowi Nusantara, Bayutami Sammy juga melaksanakan kegiatan pembagian makanan gratis di Bukit Duri, Jakarta Selatan.
Aturan pembagian makanan yang sama dengan menerapkan physical distancing.
Hal yang sama juga dilakukan Sekretariat Nasional Jokowi melalui bendaharanya Isma melakukan penyemprotan disinfektan di Cibubur.
"Segala upaya yang dilakukan ini merupakan kontribusi nyata bahwa FRJ peduli kepada masyarakat yang lagi kesusahan akibat corona," tandasnya.(chi/jpnn)
Forum Relawan Jokowi menyalurkan bantuan berupa makanan gratis dan penyemprotan disinfektan di wilayah Depok dan Cibubur.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Siap Bergabung, Bara JP Nilai Partai Super Tbk ala Jokowi Punya Potensi Besar
- Jokowi Hadiri Pernikahan Putra Bungsu Ketua umum ReJO Darmizal
- Relawan Jokowi dan Prabowo Kompak Joget Bareng di Bundaran HI
- Jokowi Segera Purnatugas, Relawan Sepeda Tebar Spanduk Ucapan Terima Kasih
- SP-IMPPI dan STIH IBLAM Bersinergi untuk Tingkatkan Kesejahteraan Pekerja Migran
- Relawan Jokowi Tolak Kenaikan BMAD 200 Persen untuk Ubin Porselen Asal China