Foto Pelesetan Pernikahan Muzammil Hasballah yang Lucu, Ada Sold Out dan Expired
jpnn.com, KENDARI - Unggahan foto Arham Rasyid di akun facebooknya menarik perhatian. Kartunis sekaligus penulis ini berhasil membuat pengikutnya terhibur.
Emoji dengan ekspresi terbahak-bahak sampai memenuhi di dinding akunnya. Pria asal Kendari, Sulawesi Tenggara membuat foto pelesetan dari Pernikahan qari Muzammil Hasballah (24) dengan Sonia Ristanti (22) yang digelar Jumat (7/7) lalu.
Muzammil merupakan hafiz Alquran yang bersuara merdu. Namanya kini melambung dan menjadi populer dari video yang diunggah di Youtube.
Foto Pelesetan Pernikahan Muzammil Hasballah yang Lucu, Ada Sold Out dan Expired. Foto Facebook Arham Rasyid
Foto plesetan Arham kini sudah terbagi 13.083 sejak diunggah, Kamis (13/7). Sementara yang mengomentari 2.752 dan disukai 27 ribu.
"Tulisan ini dibuat dengan maksud bayar utang. Kemarin ada yang request di wall, minta gw nulis soal pernikahan si penghafal Alqur'an.
Gw gak ada ide, kerjaan juga numpuk. Akhirnya iseng-iseng saja gw kasih syarat dia bisa ngumpulin 100 komentar dulu.
Berharap gak bisa. Eeh, ternyata dapatnya lebih.
Huuft, gw lupa "the power of emak-emak kalo sudah ngumpul".
Baiklah, semoga tema ini belum basi..," tulis Arham saat memulai tulisan dengan menyertakan fotonya yang diunggahnya.
Tulisan yang disertakan juga serasa renyah dibaca. Meski begitu, Arham juga menyertakan pesan-pesan moral mengenai pernikahan.
Seperti apa? Berikut tulisan lengkapnya:
Unggahan foto Arham Rasyid di akun facebooknya menarik perhatian. Kartunis sekaligus penulis ini berhasil membuat pengikutnya terhibur.
- Keunggulan Flex Mode yang Bisa Didapat pada Galaxy Z Fold6
- Game Ragnarok Classic Hadir dengan Fitur Modern, Makin Seru
- Peringati Hari Ayah, Telkomsel Ajak Masyarakat Luangkan Waktu Telepon Orang Tua
- YouTube Menguji Coba Fitur Swipe Up Untuk Pindah Video
- Mitigasi Emisi Kendaraan, Grand Design Net-ZEV Masuk RPJMN 2025-2029
- Kebutuhan Smartphone Meningkat, Digiplus Fokus Hadirkan Gerai di Lokasi Stategis