Fotografer Australia Tinggal di Wilayah Timur Indonesia untuk Memotret Kehidupan Penangkap Paus
Kamis, 19 Januari 2023 – 23:41 WIB

Wartawan fotografer asal Australia mengambil potret perburuan paus di Indonesia Timur. (Supplied: Paul Jones)
Paul yang baru saja merampungkan studi S2 nya di bidang pemburuan paus berencana untuk melanjutkan pendidikan S3 tentang topik yang sama.
Ia akan meluncurkan buku berisi foto-fotonya dan mengadakan pameran di Galeri Wollongong Februari mendatang.
Diproduksi oleh Natasya Salim dari laporan dalam bahasa Inggris
Wartawan fotografer asal Australia rela hidup tanpa listrik atau air bersih demi mengabadikan kehidupan warga penangkap paus di wilayah timur Indonesia
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
BERITA TERKAIT
- Kampanye Pemilu di Australia: Jarang Ada Spanduk, Lebih Menjual Kebijakan
- Lady Gaga Bakal Gelar Konser di Australia Akhir Tahun Ini
- Dunia Hari Ini: Tiongkok Akan 'Melawan' Tarif yang Diberlakukan Trump
- Dunia Hari Ini: Serangan Israel Tewaskan 32 Warga Gaza dalam Semalam
- Dunia Hari Ini: Presiden Korea Selatan Yoon Suk Yeol Diturunkan dari Jabatannya
- Babak Baru Perang Dagang Dunia, Indonesia Jadi 'Sasaran Empuk'