Fotokopi Surat Nikah Ikut Disita, Ini Komentar Novel Baswedan
Senin, 04 Mei 2015 – 06:15 WIB
Waktu memasuki salat Magrib. Novel meminta waktu pada awak media untuk menyelesaikan wawancaranya. Bergegas dia masuk ke dalam rumah memakai peci putih berangkat ke masjid Al Ihsan untuk melaksanakan salat Magrib berjamaah.
Selesai salat, Novel sempat berbincang dengan tetangga. Bahkan ada beberapa orang yang meminta berfoto bersama. (aph/gun)
JAKARTA - Novel Baswedan mengimbau pada pegawai dan penyidik KPK untuk tetap bekerja maksimal memerangi korupsi. Jangan takut menghadapi segala ancaman.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Berani Tetapkan Hasto Tersangka, KPK Era Setyo Budiyanto Layak Diapresiasi
- Hasto Tersangka, Connie Sebut Pengamanan Dokumen Penting ke Rusia, Wow!
- Connie Tanggapi Status Tersangka Hasto, Lalu Bicara Kasus Pencucian Uang Kakak & Adik
- Kompolnas Temukan Fakta Baru soal Pemerasan Polisi Terhadap Penonton DWP
- Temukan Aset yang Tak Dilapor, KPK Proses Kepala BPJN Kalbar
- Mahasiswi UPI Tewas Terjatuh, Polisi Ungkap Fakta Baru