FPAN Desak Studi Banding Dievaluasi
Senin, 25 Oktober 2010 – 22:05 WIB

FPAN Desak Studi Banding Dievaluasi
JAKARTA - Sekretaris Fraksi Partai Amanat Nasional (F-PAN) di DPR, Teguh Juwarno mengatakan, hari ini fraksinya resmi menyerahkan surat ke pimpinan DPR prihal usulan jeda perjalanan ke luar negeri bagi seluruh anggota DPR. Mereka pun meminta dilakukan evaluasi terhadap perjalanan ke luar negeri. "Dalam waktu jeda enam bulan tersebut, internal DPR juga kami desak untuk melakukan evaluasi terhadap seluruh perjalanan ke luar negeri yang telah dilakukan oleh anggota dewan periode 2009-2014. Termasuk mengukur efektifitas dan efisiensi perjalanan serta manfaat yang diperoleh oleh bangsa dan negara ini," ungkap Teguh.
"Surat usulan jeda perjalanan ke luar negeri itu sudah diteken pimpinan Fraksi PAN, dan selanjutnya kita sampaikan ke pimpinan DPR hari ini," Teguh Juwarno, di DPR, Senayan Jakarta, Senin (25/5).
Baca Juga:
Dalam surat tersebut, kata Teguh, Fraksi PAN mengusulkan jedah ke luar negeri dengan alasan studi banding bagi seluruh anggota dewan itu minimal berlaku efektif dalam waktu enam bulan ke depan.
Baca Juga:
JAKARTA - Sekretaris Fraksi Partai Amanat Nasional (F-PAN) di DPR, Teguh Juwarno mengatakan, hari ini fraksinya resmi menyerahkan surat ke pimpinan
BERITA TERKAIT
- Kemendagri dan Pemerintah Denmark Siap Kerja Sama untuk Memperkuat Pemadam Kebakaran
- Konsumsi Sayuran Meningkat Berkat Peran Perempuan Pegiat Urban Farming
- Bea Cukai Sidoarjo Gelar Operasi Bersama Satpol PP, Sita 19 Ribu Batang Rokok Ilegal
- Penyidik Bareskrim Kaji Substansi Laporan Ridwan Kamil terhadap Lisa Mariana
- Semangat Hari Kartini, Pertamina Dorong Perempuan untuk Berkarya & Salurkan Energi
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi