FPDIP Bakal Pastikan Pimpinan KPK Bukan Titipan
Jumat, 19 Agustus 2011 – 14:04 WIB

FPDIP Bakal Pastikan Pimpinan KPK Bukan Titipan
Kriteria lain yang disodorkan FPDIP, calon pimpinan KPK harus bisa membangun team work di KPK. "Bukannya jalan sendiri-sendiri. Tetapi kompak dan mampu melawan kalau ada lobby atau tekanan kekuasaan," cetusnya.
Baca Juga:
Tjahjo yang juga Sekjen DPP PDIP itu menambahkan, KPK juga harus benar-benar mandiri. "Dan bukan subordinat terselubung bagi penguasa," sambungnya.
Karenanya pula, Tjahjo mengingatkan agar DPR tidak memilih calon pimpinan KPK berdasarkan ranking yang disusun Pansel. Yang pasti, FPDIP sudah membangun komunikasi dengan fraks-fraksi lain untuk menetapkan kriteria yang tepat bagi calon pimpinan KPK. "Jadi ranking itu sifatnya sebagai pertimbangan saja," ucapnya.
Bagaimana jika ada yang menuding keputusan DPR dalam memilih pimpinan KPK itu sangat politis? Tjahjo menganggap tudingan itu wajar-wajar saja.
JAKARTA - Fraksi PDI Perjuangan akan mencermati delapan nama yang dinyatakan lolos seleksi calon pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) oleh
BERITA TERKAIT
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo
- Komisi III Berikan Ruang eks Pemain Sirkus dengan Pengelola Taman Safari Duduk Bersama
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul MPR Ganti Gibran, Deddy PDIP Semringah
- Muncul Usulan Copot Menteri Terafiliasi Jokowi, Legislator PDIP: Berarti Ada Masalah