FPDIP Tugaskan Trimedya Gantikan Prakosa
Sebagai Ketua Badan Kehormatan DPR
Kamis, 07 Maret 2013 – 21:32 WIB

FPDIP Tugaskan Trimedya Gantikan Prakosa
JAKARTA - Pucuk pimpinan Badan Kehormatan (BK) DPR mengalami pergantian. M Prakosa dari Fraksi PDI Perjuangan yang selama ini memimpin BK, akan digantikan oleh rekan sefraksinya, Trimedya Panjaitan.
Anggota BK DPR, Ali Maschan Musa mengungkapkan bahwa surat pergantian posisi tersebut sedang disiapkan oleh Fraksi PDI Perjuangan. "Pak Prakosa akan digantikan oleh Trimedya Panjaitan. Menurut Pak Prakosa, suratnya sedang disiapkan DPP PDI Perjuangan," kata Ali kepada wartawan di DPR, Jakarta, Kamis (7/3)
Baca Juga:
Prakosa pun mengamini soal pergantian dirinya oleh Trimedya. Menurutnya, pergantian itu hanya rotasi rutin di fraksi saja.
"Ini hanya rotasi rutin fraksi. Setelah lebih dari satu setengah tahun menjabat sebagai ketua BK tentu diperlukan adanya penyegaran dengan rotasi ini," tukasnya. (gil/jpnn)
JAKARTA - Pucuk pimpinan Badan Kehormatan (BK) DPR mengalami pergantian. M Prakosa dari Fraksi PDI Perjuangan yang selama ini memimpin BK,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- PSI Adopsi Ide Partai Super Tbk Jokowi, Ini Kata Pakar soal Dampaknya
- Posisi Letkol Teddy di Seskab Langgar UU TNI, TB Hasanuddin: Harus Mundur dari Militer
- TB Hasanuddin Ungkap Beberapa Pasal Menarik Perhatian dalam DIM RUU TNI
- Kanang Desak Bersih-Bersih Total Sebelum Kolaborasi dengan Danantara
- Rustini Muhaimin Menggelar Bakti Sosial saat Bersafari Ramadan ke Gunungkidul
- Kata Said PDIP Soal Masa Jabatan Ketum Partai Digugat: Saya Kira MK Akan Hormati Kedaulatan Parpol