FPI Dinilai Tidak Bermanfaat
Rabu, 30 Juni 2010 – 13:34 WIB

FPI Dinilai Tidak Bermanfaat
“Saya pikir pemerintah sudah saatnya untuk melakukan pembinaan terhadap ormas. Jangan dilempar-lempar gitu karena FPI pada kenyataannya juga tidak bermanfaat bagi demokrasi di Indonesia. Satu hal selama ini kita sesalkan adanya kesan pembiaran oleh aparat terhadap berbagai tindakan FPI. Sikap pembiaran inilah yang pada akhirnya FPI bertindak melebihi fungsi dan kewenangannya sebagai ormas,” katanya. (fas/jpnn)
JAKARTA – Wakil Ketua DPR Pramono Anung menegaskan bahwa tindakan Front Pembela Islam (FPI) telah melampaui fungsi dan kewenangannya sebagai
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Program Remaja Bernegara, Wantim NasDem Bicara Pentingnya Pendidikan Politik
- Bertemu Wagub Erwan Setiawan, Bamsoet Dukung Pemekaran Daerah di Jawa Barat
- Anis Matta: Partai Gelora Akan Menjelma Jadi Rumah Bagi Seluruh Rakyat Indonesia
- Kader PDIP Wali Kota Semarang Akhirnya Berangkat Retret di Akmil Magelang
- Mardiono Lakukan Doa Bersama Untuk Melepas Jemaah Umrah di Kantor DPP PPP
- Irwan Fecho: Kami Meminta Mas AHY Melanjutkan Kepemimpinan di Partai Demokrat