FPPW Bidik Prabowo-Wiranto
Kamis, 16 April 2009 – 13:38 WIB

FPPW Bidik Prabowo-Wiranto
Dia mencontohkan, semiskin-miskinnya orang kota tidak semiskin orang desa. Orang miskin di kota masih bisa melihat listrik, sedangkan di pelosok jangan menikmati aliran listri, melihat saja mungkin tidak.
Baca Juga:
Lebih lanjut dikatakan, ketertinggalan daerah-daerah yang ada saat ini terutama disebabkan karena kurangnya infrastruktur. Sebut saja jalan, pelabuhan laut, pelabuhan udaran, energi, telekomunikasi, dll.
“Kita berharap para tokoh Parpol ini bisa menyerap aspirasi masyarakat dan menindaklanjutinya sehingga pembangunan yang dilakukan di daerah tersebut sesuai dengan aspirasi masyarakat,” pungkasnya. (esy/jpnn)
JAKARTA—Meski menyatakan independen, namun Forum Percepatan Pembangunan Wilayah (FPPW) akan menjajaki beberapa tokoh Parpol yang dinilai care
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?