Fraksi PKS Potong Gaji untuk Membantu Korban Bencana di NTT dan NTB
Senin, 05 April 2021 – 13:07 WIB
Fraksi PKS DPR berkomitmen untuk terus menggalang solidaritas kepedulian dalam bentuk bantuan di setiap musibah yang terjadi di Indonesia.
"Semoga ikhtiar sederhana ini mendatangkan keberkahan dan meringankan beban saudara-saudara kita yang tertimpa musibah," pungkas Jazuli. (boy/jpnn)
Jazuli Juwaini menginstruksikan kepada semua anggota Fraksi PKS memotong gaji untuk membantu korban bencana alam di NTT dan NTB.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- BNBP: 10 Korban Tewas Tertimpa Longsor di Karo Sudah Dievakuasi
- Longsor di Karo, 9 Orang Meninggal Dunia, Satu Hilang
- Tanah Longsor di Padang Lawas, 4 Orang Meninggal Dunia
- Survei LKPI: Elektabilitas Melki-Johni Kalahkan Dua Rivalnya
- Jelang Pencoblosan, Melki-Johni Unggul di Pilgub NTT Versi Survei WRC
- JDF & Ketua MPR RI Sepakat Terus Mendukung Kemerdekaan Palestina