Frank Lampard Comeback di Anfield
Rabu, 03 November 2010 – 04:14 WIB

Frank Lampard Comeback di Anfield
Meski begitu, Ancelotti menilai pemain seperti Lampard sangat dinantikan kehadirannya. "Saya merindukannya karena kami butuh pemain dengan tipikal seperti dia. Lampard adalah pemain fantastis dan tim kami akan memiliki kekuatan lebih baik dengan dia berada di starting eleven," tuturnya.
Baca Juga:
"Kami memiliki banyak agenda pertandingan, kami bisa bermain tiga kali dalam sepekan sehingga semua pemain dalam skuad bakal terlibat," tambah Ancelotti.
Kapten sekaligus defender Chelsea John Terry ikut antusias menyambut rencana kembalinya Lampard. Terry mengatakan, bermainnya Lampard merupakan garansi Chelsea bermain lebih agresif dan indah. "Frank (Lampard) memiliki operan dan tendangan yang luar biasa. Dia tidak tergantikan," terang pemain yang akrab disapa JT itu kepada Chelsea TV. (dns)
SUDAH sebelas laga dilalui Chelsea tanpa Frank Lampard. Setelah Chelsea mengalahkan Stoke City 2-0 pada 28 Agustus lalu, Lampard absen karena menjalani
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah